bungaBunga sabrina adalah salah satu tanaman hias yang mempunyai bunga putih kecil-kecil mirip bunga melati jawa/lokal yang biasa ditanam di tempat kita.Cuman bunganya tidak berbau harum.Bunga ini memiliki batang tegak,cabang dan bunga yang banyak.
Bunga sabrina juga gampang tumbuh.
Perbanyakan pohon:
Melalui cangkok.
Syarat hidup pohon:
Tanah subur yang porus/empuk,tempat panas,cukup air dan angin.
Semoga berguna.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
berkomentarlah sesuai tema,sopan,tidak spam.